Cara Membuat Artikel Terkait dengan Thumbnail
Cara Membuat Artikel Terkait dengan Thumbnail - Cara memberi/menciptakan related post dengan thumbnail gambar atau cara menjadikan artikel terkait muncul dengan gambar
Setelah beberapa waktu Blogaul tidak update artikel tentang tips trik
blog dikarenakan admin lagi sibuk di dunia nyata, maka di kesempatan
yang baik ini saya akan mulai kembali posting artikel-artikel seputar
tips trick blog dan SEO. So, stay with Blogaul ya.. :D
Kali ini saya akan posting artikel tentang cara membuat related post dengan thumbnail gambar di blog.
Beberapa waktu lalu saya juga sudah update artikel tentang related
post, tapi waktu itu related post biasa, tapi bagi yang tertarik boleh
juga koq mencobanya. Silahkan dibaca: cara membuat related post atau artikel terkait.
Tapi, membuat related post dengan thumbnail gambar pastinya lebih keren
dan membuat pengunjung lebih betah di blog kita, silahkan lihat contoh
di atas. Nah, bagi yang tertarik untuk membuatnya, silahkan ikuti
langkah-langkah di bawah ini:
1. Login ke akun Blogger sobat.
2. Klik Template >> Edit HTML >> Lanjutkan (jangan lupa centang Expand Template Widget).
1. Login ke akun Blogger sobat.
2. Klik Template >> Edit HTML >> Lanjutkan (jangan lupa centang Expand Template Widget).
3. Dengan menggunakan CTRL+F atau F3, cari kode berikut:
4. Pastekan kode di bawah tepat di atas kode nomor 3 di atas
5. Lanjutkan dengan mencari kode dan pastekan kode berikut tepat di bawah kode tadi
6. Simpan template sobat dan lihat hasilnya
Keterangan :
var maxresults = 5 adalah jumlah artikel akan ditampilkan di related post blog sobat.
var relatedpoststitle="Related Posts"; kamu bisa ganti kata Related Posts atau kalimat lain yang sobat inginkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar